Dapatkan 100+ Desain Kemasan berkualitas untuk dipilih
Klien Sribu yaitu @crzhomp mendapatkan desain yang tepat untuk kontes Packaging Design untuk Take Away Food Cup dengan budget IDR 5.000.000, crzhomp mendapatkan:Lihat Testimonial Klien kami mengenai Sribu (4.5 ratings from reviews)
Packaging Design untuk Take Away Food Cup
Food and Beverage
Tidak ada penjelasan dari Contest Holder
Tidak ada informasi tambahan
Design yang kami inginkan berkesan unik dan lucu, comical.
Model Food Take Away kami seperti ice-cream cup dengan Diameter : 10cm, Kedalaman: 13 cm, Tinggi: 8.5 cm.
Penyajian makanan: Potongan ayam yang telah dilumuri bumbu di letakkan di dalam cup seperti ice cream cup dan diberikan bamboo stick untuk makan.
Target market pertama kami adalah anak muda dan Karyawan dengan usia 18-45 tahun.
Market kedua kami adalah keluarga.
Lokasi kami berada di Lotte Shopping Avenue, Kuningan - Jakarta.
Kami ingin menjadikan merek kami menjadi suatu Lifestyle.
Adobe Illustration atau Adobe Photoshop
Ukuran Detail: Diameter: 10 cm, Kedalaman: 13 cm, Tinggi: 8.5cm.
Karena ukurannya yang bulat, semua sisi perlu didesign. Style Cup kami seperti Ice Cream Cup.
Style Penyajian kami seperti foto di link dibawah ini, hanya tetapi beda ukuran. http://chrissantosra.wordpress.com/tag/korean-fried-chicken/
Kami Tosung Group, perusahaan yang berasal dari Korea, bergerak di bidang restaurant. Kami fokus dengan makanan korea, dari traditional, modern korean food, sampai makanan street food. Kami memiliki 6 brand di Jakarta. Masing-masing merek kami mencerminkan perbedaan concept tersebut.
Konsep ini dari merek kami yang bernama: HONEY GANGJONG.
Honey Gangjong, merupakan makanan snack dan fastfood yang terletak di Food court Food Avenue di Lotte Shopping Avenue, Kuningan.
Menu makanan di Honey Gangjong hanya terdiri dari 2 item: yaitu Ayam tanpa tulang digoreng dengan tepung bumbu special racikan dari Korea lalu dilumuri dengan saus Gochujang (saus pedas merah dari Korea) atau saus Ganjang (saus kecokelatan manis).
Penyajian makanan: Potongan ayam yang telah dilumuri bumbu di letakkan di dalam cup seperti ice cream cup dan diberikan bamboo stick untuk makan.
/assets/media/contest/2013/7/take-away-food-cup-51db92173c0aa10ca300057d/dc4a119.ai
Warna bebas. Warna logo kami berwarna orange. Boleh disesuaikan. Warna dan bentuk logo tidak boleh dirubah.
Kami ingin warna yang cerah memberikan kesan unik dan lucu.
/assets/media/contest/2013/7/take-away-food-cup-51db92173c0aa10ca300057d/0b0478a.jpg
Tidak ada attachment dari Contest Holder
Hanya dalam 3 langkah mudah, Anda dapat mendapatkan desain berkualitas
Jelaskan tentang desain yang Anda inginkan melalui brief yang kami sediakan saat membuat kontes.
Dapatkan lebih 100+ pilihan desain berkualitas selama kontes berjalan dalam 7 hari. Anda dapat memberikan rating pada desain yang masuk dan feedback untuk para desainer.
Pilih desain yang Anda suka sebagai pemenang kontes, dan dapatkan layanan revisi tanpa batas sampai desain tersebut memenuhi kebutuhan Anda.
Baca FAQ berikut sebelum Anda menghubungi kami.
14,700+ klien puas menggunakan Sribu untuk kebutuhan desain mereka.
Metode Pembayaran
Keamanan Berbelanja