Usaha dengan brand identitas yang baik seperti nama dan logo membuat pondasi bisnis Anda menjadi kokoh untuk berkembang. Melalui Sribu, Anda akan mendapatkan:
100+ desain dalam 7 hari
Revisi desain tanpa batas
Desain pertama dalam 1 jam
Cocok untuk semua bisnis. UKM, restoran, startup IT dan lainnya
Hasil desain terbaik dari desainer interior profesional kami
Lihat Testimonial Klien kami mengenai Sribu (4.5 ratings from reviews)
Sribu sangat mudah digunakan. Namun apabila Anda ada pertanyaan, tim Customer Delight kami (di bawah ini) siap membantu! Mereka memiliki tingkat keramahan tinggi dan servis yang telah teruji.
Ganesh
Sary
Fajar
Indah
Ada pertanyaan? Hubungi kami di 021 31106996 atau email [email protected]
Hanya dalam 3 langkah mudah, Anda dapat mendapatkan desain berkualitas
Jelaskan tentang desain yang Anda inginkan melalui brief yang kami sediakan saat membuat kontes.
Dapatkan lebih 100+ pilihan desain berkualitas selama kontes berjalan dalam 7 hari. Anda dapat memberikan rating pada desain yang masuk dan feedback untuk para desainer.
Pilih desain yang Anda suka sebagai pemenang kontes, dan dapatkan layanan revisi tanpa batas sampai desain tersebut memenuhi kebutuhan Anda.
Logo yang efektif akan meninggalkan kesan yang kuat untuk klien dan target pasar Anda. Boleh dikatakan, logo desain yang efektif adalah salah satu kunci branding yang tepat. Hal ini bersifat universal termasuk di kota- kota besar di Indonesia.
Di kota Medan sendiri, banyak tersedia jasa logo desain Medan yang pastinya paham akan pentingnya menciptakan logo desain yang efektif. Untuk memenuhi kebutuhan jasa logo desain Medan yang semakin berkembang, berikut 4 ciri- ciri utama logo efektif yang wajib ada pada brand Anda :
Logo brand Anda harus bisa mencuat dibandingkan dengan kompetitor di industri yang sama. Logo yang efektif juga tidak menggunakan ikon- ikon kebanyakan, seperti gambar panah, kotak, lingkaran dan lain sebagainya.
(source: smashingmagazine)
Sebuah logo yang baik akan memiliki tingkat impresi yang sama saat ditampilkan di iklan media cetak maupun dicetak massal di kaos promosi.
Jasa logo desain Medan yang handal akan mencari celah dengan cara menghadirkan desain logo Medan yang simpel dan fleksibel. Desain logo juga harus ingat untuk memperhatikan persisi dan kejernihan detail- detail saat logo dimunculkan di berbagai media yang berbeda. Selain itu, desain logo juga tetap akan tampil apik dalam warna dasar, seperti hitam dan putih.
Logo “ I Love New York” pertama kali diciptakan oleh Milton Glaser pada tahun 1975. Hingga saat ini, logo ini masih kerap muncul di kaos, mug, dan berbagai media umum lainnya. Milton sendiri tidak menyangka kalau logo kreasinya akan bertahan klasik dan abadi. Apa rahasianya?
Menurut beberapa desainer internasional seperti Pentagram Designer Firm di New York, logo “ I Love New York” memiliki beberapa elemen efektif yaitu garis- garis yang lugas, simetris, struktur yang modern, dan kesan netral yang tidak tergantikan. Hasilnya? Sebuah logo yang akan tetap bertahan hingga sepanjang masa.
(source: famouslogos)
Logo yang efektif memiliki daya komunikasi yang tepat kepada target pasar usaha Anda. Selain itu, logo Anda juga wajib menampilkan nilai- nilai usaha dan inti sari dari usaha Anda.
Pemilihan warna juga sangat menentukan relevansi sebuah logo, karena warna memiliki simbol dan arti tersendiri di setiap kebudayaan yang berbeda. Contoh warna merah muda lebih relevan jika diaplikasikan pada jenis usaha yang bersifat feminim atau untuk target pasar wanita. Kesan dan makna terselubung seperti ini yang harus diperhatikan saat Anda memesan jasa logo desain Medan untuk usaha Anda.
Nah, siap untuk mendapatkan desain logo Medan pertama untuk usaha Anda? Gunakan jasa Sribu untuk mencari desain logo efektif dengan seluruh ciri- ciri yang telah dijelaskan di atas.
Baca FAQ berikut sebelum Anda menghubungi kami.
Metode Pembayaran
Keamanan Berbelanja