Usaha dengan brand identitas yang baik seperti nama dan logo membuat pondasi bisnis Anda menjadi kokoh untuk berkembang. Melalui Sribu, Anda akan mendapatkan:
100+ desain dalam 7 hari
Revisi desain tanpa batas
Desain pertama dalam 1 jam
Cocok untuk semua bisnis. UKM, restoran, startup IT dan lainnya
Hasil desain terbaik dari desainer interior profesional kami
Lihat Testimonial Klien kami mengenai Sribu (4.5 ratings from reviews)
Sribu sangat mudah digunakan. Namun apabila Anda ada pertanyaan, tim Customer Delight kami (di bawah ini) siap membantu! Mereka memiliki tingkat keramahan tinggi dan servis yang telah teruji.
Ganesh
Sary
Fajar
Indah
Ada pertanyaan? Hubungi kami di 021 31106996 atau email [email protected]
Hanya dalam 3 langkah mudah, Anda dapat mendapatkan desain berkualitas
Jelaskan tentang desain yang Anda inginkan melalui brief yang kami sediakan saat membuat kontes.
Dapatkan lebih 100+ pilihan desain berkualitas selama kontes berjalan dalam 7 hari. Anda dapat memberikan rating pada desain yang masuk dan feedback untuk para desainer.
Pilih desain yang Anda suka sebagai pemenang kontes, dan dapatkan layanan revisi tanpa batas sampai desain tersebut memenuhi kebutuhan Anda.
Seringkali desain logo dianggap sebagai representasi sebuah bisnis yang terbatas pada visual semata. Namun dalam ulasan kali ini khususnya untuk jasa desain logo Denpasar, kami ingin mengedepankan beberapa konsep logo yang ternyata memiliki pesan tersembunyi di balik visual logo tersebut. Penasaran ? Yuk simak 5 logo kreatif dengan pesan tersembunyi:
(source: mdpcdn)
Sebagai jasa pengiriman di seluruh dunia, Fedex selalu mengedepankan akurasi dan kecepatan pengiriman. Dengan konsep negative space yang smart, ternyata ada sebuah anak panah pada huruf EX. Tentunya simbol ini merupakan representasi dari kinerja mereka yang memprioritaskan servis terbaik. Kreatif namun mengena bukan?
(source: mdpcdn)
Dengan total 131 jenis rasa es krim pertama di Baskin Robbins, coba temukan angka keramat tersebut di logo mereka. Walaupun sekarang jumlah rasa es krim mereka sudah melampaui angka tersebut, tetapi itu tetap saja angka 131 memiliki arti yang signifikan bagi perjalanan karir es krim asal negara Paman Sam ini.
(source: mdpcdn)
Sekilas mungkin Anda melihat pohon dan beberapa goresan hitam menyerupai burung. Namun, logo keren ini ternyata menggunakan negative space dengan sangat kreatif untuk menciptakan siluet sebuah gorilla di sisi kiri dan sebuah harimau di sisi kanan.
Jasa logo desain Denpasar juga belajar banyak tentang asal coklat ternama ini, yaitu Matterhorn Mountain. Pastinya semua akan melihat gambar gunung yang terletak di Bern, Switzerland. Tetapi jika diperhatikan dengan seksama, ternyata ada seekor beruang yang berdiri dengan kedua kakinya. Beruang ini merupakan lambang dari kota Bern, yang mengambil inspirasi nama kotanya dari seekor beruang.
(source: mdpcdn)
Brand Carrefour berasal dari Prancis dengan arti nama “ persimpangan”. Jika diteliti dari logo kreatif mereka, kamu akan menemukan panah kiri dan kanan yang sedang mengapit sebuah huruf C di tengah sebagai inisial dari Carrefour sendiri.
Sungguh menarik bukan? Dari brand- brand ternama ini, jasa logo desain Denpasar harus rajin untuk berkreasi untuk menampilkan hal- hal unik yang penuh makna ini. Ingin logo desain usaha Anda yang penuh arti? Hubungi Sribu sekarang juga untuk jasa logo desain Denpasar yang profesional dan efektif.
Baca FAQ berikut sebelum Anda menghubungi kami.
Metode Pembayaran
Keamanan Berbelanja